Total Tayangan Halaman

Senin, 09 Maret 2020

Pembahasan Soal Quiz 2 TIK Kelas 9 Semester 2 SMP Untuk Kelas 9A


Pembahasan Soal Quiz 2 TIK Kelas 9 Semester 2 SMP Untuk Kelas 9A

1.    a.    Browsing: Sebuah layanan di internet yang berfungsi untuk menampilkan suatu situs atau website guna mencari suatu informasi, atau kegiatan menjelajah internet dengan mengunjungi website-website yang ada diinternet.
b.    Browser: salah satu jenis perangkat lunak (software) yang umumnya digunakan untuk membuka halaman website di internet. Browser disebut juga dengan peramban web dan web browser.

2.    2.   a.       Blog merupakan bentuk aplikasi  web yang berupa aneka macam tulisan pada sebuah halaman web umum. Atau merupakan sebuah catatan pribadi yang dimuat dalam sebuah posting dan disimpan dalam sebuah halaman web online dan biasanya bersifat terbuka bagi siapa saja yang mengunjungi dan membaca isi dari blog tersebut.
b.      Cara membuat blog:
a.       Pertama klik atau masuk ke alamat situs blogger.com untuk memulai membuat blog
b.      masukan akun Gmail dan password ke kolom yang tersedia, lalu sobat klik tombol “Masuk”.
c.       Lakukan pengentrian data pada kolom blog entri baru yang masih kosong seperti judul, template, kolom alamat, dll.  
d.      Klik tombol buat blog.
e.       Langkah selanjutnya memposting materi blog, dengan mengisi data sesuai dengan ketentuan nya pada kolom judul, isi materi, pengaturan waktu, lokasi gambar atau video bila perlu dll.
f.       Kemudian pilih /klik tombol perbarui,

3.      3.    Website adalah sebuah kumpulan halaman pada suatu domain di internet  yang dibuat dengan tujuan tertentu dan saling berhubungan serta dapat diakses secara luas melalui halaman depan (home page) menggunakan sebuah browser menggunakan URL website.

4.      4.     Jawab:
a. WordWideWeb                               Browsing/Surfing
b.  Email/Gmail,                                   Mailing List,
c.  NewsGroup,                                   Chatting,
d. FTP(File Transfer Protocol)            Telnet,
e.  Internet Telephony                         Internet Fax,

5.      5.     Jawab: 
a.       Facebook               E-mail/Gmail  
b.      Chatting/IRC        Blog
c.       Instagram              Twitter           
d.      Yahoo messenger. 

Kamis, 05 Maret 2020

Pembahasan Soal Quiz 2 TIK Kelas 9 Semester 2 SMP Untuk Kelas 9C

Pembahasan Soal Quiz 2 TIK Kelas 9 Semester 2 SMP Untuk Kelas 9 C

1.    a.    Browsing: Sebuah layanan di internet yang berfungsi untuk menampilkan suatu situs atau website guna mencari suatu informasi, atau kegiatan menjelajah internet dengan mengunjungi website-website yang ada diinternet.
b.    Browser: salah satu jenis perangkat lunak (software) yang umumnya digunakan untuk membuka halaman website di internet. Browser disebut juga dengan peramban web dan web browser.

2.    2.   a.       Blog merupakan bentuk aplikasi  web yang berupa aneka macam tulisan pada sebuah halaman web umum. Atau merupakan sebuah catatan pribadi yang dimuat dalam sebuah posting dan disimpan dalam sebuah halaman web online dan biasanya bersifat terbuka bagi siapa saja yang mengunjungi dan membaca isi dari blog tersebut.
b.      Cara membuat blog:
a.       Pertama klik atau masuk ke alamat situs blogger.com untuk memulai membuat blog
b.      masukan akun Gmail dan password ke kolom yang tersedia, lalu sobat klik tombol “Masuk”.
c.       Lakukan pengentrian data pada kolom blog entri baru yang masih kosong seperti judul, template, kolom alamat, dll.  
d.      Klik tombol buat blog.
e.       Langkah selanjutnya memposting materi blog, dengan mengisi data sesuai dengan ketentuan nya pada kolom judul, isi materi, pengaturan waktu, lokasi gambar atau video bila perlu dll.
f.       Kemudian pilih /klik tombol perbarui,

3.      3.    Website adalah sebuah kumpulan halaman pada suatu domain di internet  yang dibuat dengan tujuan tertentu dan saling berhubungan serta dapat diakses secara luas melalui halaman depan (home page) menggunakan sebuah browser menggunakan URL website.

4.      4.     Jawab:
a. WordWideWeb                               Browsing/Surfing
b.  Email/Gmail,                                   Mailing List,
c.  NewsGroup,                                   Chatting,
d. FTP(File Transfer Protocol)            Telnet,
e.  Internet Telephony                         Internet Fax,

5.      5.     Jawab: 
a.       Facebook               E-mail/Gmail  
b.      Chatting/IRC        Blog
c.       Instagram              Twitter           
d.      Yahoo messenger.  

Selasa, 25 Februari 2020

Materi TIK Kelas 8 Semester 2 SMP Grafik dan Kurva



Materi TIK Kelas 8 Semester 2 SMP Grafik dan Kurva

Memberi judul grafik
1. Dari data sebelumnya klik Layout > Pilih Chart Title > pilih dan klik Above Chart.

2. Maka akan muncul table Chart Title.


3. Ganti chart title dengan judul yang diinginkan. Misalnya sekarang kita akan membuat table “DAFTAR NILAI”.
4. Kemudian simpan hasil kerja anda.
Mengatur tampilan grafik

1. Pada grafik selalu ada sumbu X, Y dan Z. tapi di sini, kita memakai sumbu X dan Y saja. Untuk sumbu dikenal sebagai axis.
2. Keterangan pada Axis dapat dimunculkan atau dihilangkan.
 Untuk memunculkan Axis caranya sebagai berikut. Untuk sumbu X Klik Layout > Axis Title > Primary Horizontal > Title Axis.
Untuk Sumbu Y Klik Layout > Axis Title >Vertical Axis > Vertical Title.

Untuk menghilangkan Axis juga bisa, coba perhatikan contoh di bawah ini.
Untuk menghilangkan sumbu X Klik Layout > Axis Title > Primary Horizontal > None.
Untuk Sumbu Y Klik Layout > Axis Title >Vertical Axis > None.


Pembahasan Penilaian Quis 2 Materi TIK Kelas 9 SMP semester 2



Pembahasan Penilaian Quis 2 Materi TIK Kelas 9 SMP

1.        Jelaskan pengertian Browsing dan Browser dan contoh Browser..!
2.        Jelaskan pengertian tentang Blogg, dan bagaimana cara membuat Blogg..?
3.        Jelaskan pengertian dari Website..?
4.        Sebutkan dan jelaskan Macam-macam Layanan yang ada di Internet..!
5.        Sebutkan layanan-layanan internet yang dapat digunakan untuk berkomunikasi dengan orang lain..! 

Jawab 
1. a.    Browsing: Sebuah layanan di internet yang berfungsi untuk menampilkan suatu situs atau website guna mencari suatu informasi, atau kegiatan menjelajah internet dengan mengunjungi website-website yang ada diinternet.
b.    Browser: salah satu jenis perangkat lunak (software) yang umumnya digunakan untuk membuka halaman website di internet. Browser disebut juga dengan peramban web dan web browser.

2.         
a.       Blog merupakan bentuk aplikasi  web yang berupa aneka macam tulisan pada sebuah halaman web umum. Atau merupakan sebuah catatan pribadi yang dimuat dalam sebuah posting dan disimpan dalam sebuah halaman web online dan biasanya bersifat terbuka bagi siapa saja yang mengunjungi dan membaca isi dari blog tersebut.
b.      Cara membuat blog:
a.       Pertama klik atau masuk ke alamat situs blogger.com untuk memulai membuat blog
b.      masukan akun Gmail dan password ke kolom yang tersedia, lalu sobat klik tombol “Masuk”.
c.       Lakukan pengentrian data pada kolom blog entri baru yang masih kosong seperti judul, template, kolom alamat, dll.  
d.      Klik tombol buat blog.
e.       Langkah selanjutnya memposting materi blog, dengan mengisi data sesuai dengan ketentuan nya pada kolom judul, isi materi, pengaturan waktu, lokasi gambar atau video bila perlu dll.
f.       Kemudian pilih /klik tombol perbarui,

 4.        Website adalah sebuah kumpulan halaman pada suatu domain di internet  yang dibuat dengan tujuan tertentu dan saling berhubungan serta dapat diakses secara luas melalui halaman depan (home page) menggunakan sebuah browser menggunakan URL website. 

4.        Jawab:
                   a. WordWideWeb                               Browsing/Surfing
b.  Email/Gmail,                                   Mailing List,
c.  NewsGroup,                                   Chatting,
d. FTP(File Transfer Protocol)            Telnet,
e.  Internet Telephony                         Internet Fax, 

 5.        Jawab:  
a.       Facebook               E-mail/Gmail  
b.      Chatting/IRC        Blog
c.       Instagram              Twitter           
d.      Yahoo messenger.  


Kamis, 20 Februari 2020

Materi TIK kelas 9 semster 2 SMP Penilaian Quis 2 Materi TIK Kelas 9 SMP



Soal Quis 2 Materi TIK Kelas 9 SMP
1.        Jelaskan pengertian Browsing dan Browser dan contoh Browser..!
2.        Jelaskan pengertian tentang Blogg, dan bagaimana cara membuat blog..?
3.        Jelaskan pengertian dari Website..?
4.        Sebutkan dan jelaskan Macam-macam Layanan yang ada di Internet..!
5.        Sebutkan layanan-layanan internet yang dapat digunakan untuk berkomunikasi dengan orang lain..!

Rabu, 19 Februari 2020

Materi TIK Kelas 7 Semester 2 SMP Quiz Harian 5 Soal



Materi TIK Kelas 7 Semester 2 SMP 
Quiz Harian 5 Soal 

1.  Didalam Lembar kerja aplikasi Microsoft Word, Tool untuk menyimpan dokumen atau File lembar kerja adalah tools..? 
2.  Jelaskan perbedaan perbedaan antara Tab, Ribbon dan Group..!
3.  Sebutkan cara-cara atau langkah untuk membuat Folder baru di komputer..!
4.  Jika kita ingin menebalkan, memiringkan, dan menggarisbawahi suatu teks dalam aplikasi microsoft word, maka langkah-langkahnya adalah..!
5.  Perhatikan gambar dibawah ini



Sebutkanlah nama dan fungsi tool Pada gambar yang dilingkari merah diatas..!

Selasa, 18 Februari 2020

Materi TIK Kelas 8 semester 2 SMP Pengenalan Pengolahan Diagram dan Grafik



Materi TIK Kelas 8 semester 2 SMP
Pengenalan, Pengolahan Diagram dan Grafik

Membuat diagram dan grafik
Ketikkan dokumen ini pada lembar kerja anda:

Kemudian kita akan membuat grafik berdasarkan dengan data di atas, caranya:
1. Blok data yang inginditampilkan dalam grafik (contohnya seperti data 3 siswa yang ada di range A1:E4.
2. Klik tombol Insert > klik tombol column di bagian chart.

3. Klik Design untuk memilih layout tabelnya.


4. Setelah anda pilih grafik yang anda inginkan langsung muncul di lembar kerja anda.

Memilih Jenis Grafik
Dari dokumen kerja anda sebelumnya.

1. Klik tombol insert > klik grafik yang ingin kalian pilih, misalnya seperti di bawah ini.
 Bentuk line/ garis Klik line.


Klik design untuk memilih layoutnya.
Add caption

Coba lakukan eksperimen dengan memilih beberapa jenis grafik yang ada.

Materi Pembelajaran INFORMATIKA Kelas 7 Semester Ganjil "Teknologi Informasi dan Komunikasi", Jum'at 18 Oktober 2024

Assalammualaikum Wr. Wb.. Semangat Pagi Siswa-siswi Sekalian... Saatnya kita masuki pembelajaran TIK Kelas 7 hari ini Jum'at 18 Oktobe...